Polda DIY Siap Bangun Markas Baru di Atas Lahan Milik Kesultanan

POLDA Daerah Istimewa Yogyakarta akan segera membangun markasnya yang baru di wilayah Kapanewon Godean, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Markas baru itu akan menggantikan markas lama yang berada di Ring Road…