Kementerian Pertanian Impor Sapi Perah Australia
KEMENTERIAN Pertanian melakukan impor sapi perah dari Australia sebanyak 3.000 sapi. Wakil Menteri Pertanian, Sudaryono mengatakan bahwa sapi perah impor dari Australia telah masuk ke Indonesia. Selain Australia, Kementerian akan…