Mahasiswa Nyetir Sambil Oral Seks Tabrak Orang Hingga Tewas
MAHASISWA asal Morowali, Sulawesi Tengah ditangkap polisi diduga melakukan tabrak lari saat menyetir mobil sambil oral seks. Korban meninggal dunia bernama Santoso, 45 warga Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta…
Satpol PP Sleman Gelar Operasi Outlet Penjualan Miras
SATUAN Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Sleman terus melakukan penyisiran tempat-tempat diduga menjadi outlet penjualan miras di sejumlah kapanewon. Kegiatan bersandi Operasi Cipta Ketenteraman dan Ketertiban Masyarakat ini dilakukan…
Pemkab Sleman Serahkan Bantuan Uang untuk Korban Bencana
SEBANYAK 72 warga Kalurahan Minomartani, Ngaglik, Sleman menerima bantuan keuangan untuk perbaikan rumah yang rusak akibat bencana angin ribut beberapa waktu lalu. Bantuan ini diserahkan secara simbolis oleh Pjs Bupati…
Polisi Sita Ribuan Botol Minuman Keras di Kamar Kos-kosan
POLISI menyita ribuan botol minuman keras berbagai merek, jenis dan kandungan alkohol atau golongan di sebuah kamar kos di Gadingan, Ngaglik, Sleman, Selasa (5/11). Kapolsek Ngaglik, AKP Yuliyanto di sela-sela…
BPBD Kabupaten Sleman Kirim Air Bersih ke Kapanewon Tempel
BADAN Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sleman mengirimkan air bersih ke sejumlah lokasi di wilayah Kapanewon (Kecamatan) Tempel, Sabtu (267/10). Sebab ada dusun-dusun yang mengalami kesulitan air bersih. Kepala BPBD…
Tabrakan Tiga Kendaraan, Tiga Orang Selamat
TABRAKAN melibatkan tiga kendaraan di Ring Road Timur, Maguwoharjo, Sleman, Sabtu (19/10). Tiga penumpang mobil selamat. Kejadian tabrakan bermula dari mobil keluarga berisi tiga orang terdiri dari seorang pengemudi dan…
Salak Madu Primadona Baru Petani Sleman
SALAK madu kini menjadi primadona petani salak di Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Selain rasanya manis, harga di tingkat konsumen menjanjikan. Ada empat jenis salak yang tumbuh dan dibudidayakan di…
Dinas Pertanian Sleman Sosialisasi Cara Dapat Pupuk Subsidi
DINAS Pertanian, Pangan dan Perikanan Kabupaten Sleman mulai melakukan sosialisasi cara mendapatkan pupuk bersubsidi pada 2025. Pengajuan permintaan ini, harus diawali dengan penyusunan rencana dalam bentuk e-rencana definitif kebutuhan kelompok…
Stunting Tertinggi di 4 Kapanewon Sleman Bukan Daerah Miskin
ANGKA stunting tertinggi di Kabupaten Sleman tersebar di wilayah Kapanewon (Kecamatan) Seyegan, Minggir, Pakem dan Turi. Keempat kapanewon ini bukan daerah miskin. Berdasarkan Audit Kasus Stunting (AKS) yang dilakukan di…
Hujan Deras Disertai Angin Kencang Landa Sleman
HUJAN deras disertai angin kencang melanda wilayah Kabupaten Sleman, Senin (14/10) siang. Hujan deras dan angin berlangsung sekitar 15 menit itu menyebabkan puluhan pohon tumbang dan sebagian di antaranya menimpa…