Menkes Minta BPOM Bantu Turunkan Harga Obat

TINGGINYA harga obat di Tanah Air sudah lama dikeluhkan masyarakat. Itu sebabnya Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin berharap kepala BPOM yang baru Taruna Ikrar bisa membantu menurunkan harga obat di…

Apa itu Natrium Dehidroasetat Dipakai di Roti Okko

BAHAN pengawet natrium dehidroasetat atau sodium dehydroacetate (SDHA) belakangan ini ramai dibahas setelah ditemukan bahan tersebut dalam roti Okko yang dijual di pasaran. Natrium dehidroasetat atau SDHA ini adalah garam…

BPOM Perintahkan Tarik Roti Okko Dari Pasaran

BADAN Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) memerintahkan penarikan produk roti bermerek Okko dari pasaran setelah ditemukan unsur natrium dehidroasetat sebagai bahan tambahan pangan pada produk tersebut. BPOM melalui keterangan resmi…

Pemerintah Diharap Dukung Pertumbuhan Industri Farmasi

BERSINERGI dan berkolaborasi, terutama dengan customer dan distributor menjadi kunci PT Samco Farma dalam mempertahankan bisnisnya hingga menginak usia 51 tahun. Sampai saat ini sudah ada sekitar 3.000 outlet lebih.…

BPOM Jabar Sidak Produk Pangan Olahan di Pasar Cipanas

BALAI Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Jawa Barat mengecek keamanan pangan di Pasar Cipanas Kabupaten Cianjur, Kamis (25/4). Pemeriksaan dilakukan untuk memastikan pangan yang dibeli masyarakat tersebut layak konsumsi. Kepala…

BPOM Temukan 4.732 Pangan tidak Layak Edar sepanjang Ramadan

BADAN Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) melaporkan hasil intensifikasi pengawasan pangan selama Ramadan dan Idul Fitri 2024. Target pengawasan adalah pangan olahan tanpa izin edar (TIE), rusak, dan kedaluwarsa, serta…