Gelombang PHK Landa Riau akibat Krisis Bahan Baku
SEBANYAK 3.530 pekerja di Provinsi Riau diketahui mengalami Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) selama Februari 2025. Jumlah itu berdasarkan data Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker). Jumlah pekerja yang mengalami PHK di Riau mengalami…
Tradisi Lampu Colok di Riau Jadi Penanda Jelang Berakhirnya Ramadan
ADA tradisi menarik yang dilakukan masyarakat Riau selama Ramadan. Salah satunya adalah menjelang Idul Fitri 1446 H, di Kabupaten Bengkalis semarak dengan dimulainya tradisi malam 27 likur. Pada tiga malam…
KPU Siak Tegaskan 1011 Pemilih akan Gunakan Haknya di Pilkada Ulang
SESUAI amar putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 073/2025 bahwa Komisi Pemilihan Umum (KPU) Siak diperintahkan untuk melaksanakan Pemungutan Suara Ulang (PSU) di 2 TPS yaitu TPS 3 Desa Jayapura Kecamatan…
Harimau Sumatra Dievakuasi Setelah Konflik dengan Pekerja
KONFLIK harimau Sumatra (Panthera tigris sumatrae) dengan manusia di Kabupaten Pelalalawan, Riau, menyebabkan seorang pekerja kehutanan tewas diterkam. “Korban bernama Yafao Zebua, 50 berjenis kelamin laki-laki merupakan karyawan kontraktor bidang …
Gakkum Kehutanan Tangkap Pembalak Liar di Kerumutan
SPORC Brigade Beruang Balai Gakkum Kehutanan Wilayah Sumatra berhasil mengamankan pelaku pembalakan liar inisial RA, 53 di Suaka Margasatwa Kerumutan. Beserta barang bukti berupa satu unit truk coltdiesel berisi kayu…
Lima Daerah di Riau Terdampak Banjir
INTENSITAS hujan yang masih tinggi menyebabkan lima daerah di Riau terdampak banjir. Kelima daerah itu yaitu Rokan Hulu (Rohul), Pekanbaru, Kampar, Kuantan Singingi (Kuansing), dan Pelalawan. Kepala Badan Kepala Penanggulangan…
Polisi Tangkap Enam Pelaku Pembantai Harimau Sumatra di Riau
BALAI Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Riau mengecam keras perbuatan keji 6 pelaku pembantaian satwa dilindungi Harimau Sumatra (HS) yang terjerat perangkap sling di Desa Tibawan, Kecamatan Rokan IV…