DPRD DKI Usulkan Tiga Nama Sebagai Pj Gubernur DKI Jakarta

DPRD DKI Jakarta sepakat mengusulkan tiga nama yakni Teguh Setyabudi, Akmal Malik, dan Tomsi Tohir sebagai Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta menggantikan Heru Budi Hartono kepada Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).…

Pemprov Jabar Apresiasi Film Pendek Hantu di Sekolah

PEMERINTAH Provinsi Jawa Barat, mengapresiasi film pendek berjudul Hantu di Sekolah yang digagas Satgas Saber Pungli Provinsi Jabar. Film pendek ini yang diluncurkan bertepatan dengan berlangsungnya masa Penerimaan Peserta Didik…

Berkomitmen Atasi Stunting, Nana Sudjana Dianugerahi Dharma Karya Kencana

BADAN Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) memberikan anugerah Dharma Karya Kencana  kepada Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana karena dinilai berhasil menjalankan tugas sebagai Ketua Tim Percepatan Penurunan Stunting…

Organisasi Mahasiswa Berperan Penting dalam Menyiapkan Pemimpin Bangsa

PERAN organisasi mahasiswa sangat penting dalam menyiapkan kader pemimpin bangsa di masa depan. Karena itu mereka harus didukung dan dibina. “Kita berharap pengkaderan kepemimpinan Indonesia ini terus dilakukan dengan inovasi yang…

Pj Gubernur Jateng Nilai Pilkada Lebih Rawan daripada Pilpres

PERHELATAN Pilkada serentak 2024 dinilai lebih rawan dibandingkan dengan kontestasi pemilihan presiden (Pilpres) lalu. Hal itu diungkapkan Penjabat Gubernur Nana Sudjana pada acara Rakor Pemantapan Isu-isu Strategis Jelang Pilkada serentak…

Agus Fatoni Siap Sukseskan PON, Elen Setiadi Siap Kendalikan Inflasi

PENJABAT (Pj) Gubernur Sumatra Utara Agus Fatoni siap melanjutkan roda Pemerintahan Provinsi Sumut. Sesuai dengan arahan Mendagri, Pj Gubernur Sumut memastikan penyelenggaraan pemerintahan berjalan dengan baik. “Selain itu, sesuai dengan…

Lakukan pelanggaran, Disdik Jawa Barat Kualifikasi 31 Peserta PPDB

SEBANYAK 31 peserta PPDB SMA, SMK, SLB di Jawa Barat diketahui melakukan pelanggaran domisili. Akibatnya mereka yang semula diterima di dua SMA favorit di Kota Bandung, yakni SMAN 3 dan…

Ribuan Pelajar dari 35 Kabupaten/Kota Ramaikan Popda Jawa Tengah

PEKAN Olahraga Pelajar Daerah (Popda) Jateng 2024 diikuti ribuan peserta dari berbagai cabang olahraga di GOR Jatidiri Semarang. Multiajang yang diikuti oleh pelajar dari 35 kabupaten/kota se Jateng itu mempertandingkan…

Jaga Laju Inflasi, Pemprov Jateng Hadirkan Program Si-Manis Mart

PEMERINTAH Provinsi Jawa Tengah terus berinovasi dalam menjaga stabilitas harga pangan dan laju inflasi. Salah satunya melalui program Sinergi Inflasi Makin Harmonis (Si-Manis) Mart yang dibuka di Pasar Bulu, Kota…

Pemprov Jateng Tingkatkan Koordinasi dalam Menyongsong Pilkada

PEMERINTAH Provinsi Jawa Tengah terus meningkatkan koordinasi dengan berbagai pihak untuk mengantisipasi kerawanan tiap tahapan Pilkada serentak 2024. Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana mengatakan, salah satu upaya mitigasinya adalah dengan…