Haru Penutupan Pendidikan Dasar Kepemimpinan SMKN Jateng

PENUTUPAN Pendidikan Dasar Kepemimpinan (PDK) angkatan XI, SMK Negeri Jawa Tengah, di Semarang, Jumat (15/11) diwarnai isak tangis dan terharu. Sebanyak 120 siswa baru tak kuasa menahan tangis, setelah empat…

Kemenag Terus Berupaya Bentuk Dirjen Pesantren

MENTERI Agama Nasaruddin Umar mengaku saat ini Kementerian Agama masih terus memperjuangkan pembentukan Direktorat Jenderal Pondok Pesantren. Hal itu dinilai penting karena pesantren adalah lembaga yang murni lahir dari rahim…

Mantan Ketua Dewan Pers Ichlasul Amal Meninggal Dunia

MANTAN Ketua Dewan Pers periode 2003-2010, Prof. Dr Ichlasul Amal, M.A  meninggal dunia, Kamis (14/11) di RS Pondok Indah (RSPI) Jakarta di usia 82 tahun. Meninggalnya Ichlasul yang juga Rektor…

Bahlil Yakin Wisuda Desember meski Gelar Doktor Ditangguhkan

MENTERI Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengakui bahwa ia belum resmi lulus dari program doktor dari Sekolah Kajian Stratejik dan Global (SKSG) UI. Bahlil masih harus mengikuti…

Mata Pelajaran AI dan Coding akan Diajarkan Mulai Kelas 4 SD

MENTERI Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti menyatakan mata pelajaran Artificial Intelligence (AI) atau kecerdasan buatan dan coding akan diajarkan kepada murid sekolah dasar (SD) sejak di bangku kelas…

Presiden Prabowo Minta para Menteri Terus Pantau Erupsi Lewatobi Laki Laki

PRESIDEN Prabowo Subianto meminta para menteri dan pejabat terkait untuk memberikan laporan terkait perkembangan penanganan bencana erupsi Gunung Lewotobi Laki Laki di Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT). Hal itu…

Peduli Industri Herbal, Irwan Hidayat Terima Gelar Doktor Kehormatan

DIREKTUR PT Industri Jamu Dan Farmasi Sido Muncul Tbk., Irwan Hidayat, menerima Penganugerahan Gelar Doktor Honoris Causa dari Universitas Negeri Semarang (UNNES). Gelar Dr. (H.C) dalam bidang Ilmu Manajemen Mutu…

Walikota Semarang Berkomitmen Dukung Pemberdayaan Perempuan

WALI kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu berkomitmen untuk selalu mendukung kegiatan pemberdayaan perempuan. Salah satunya lewat Festival Perempuan Indonesia (FESPERIN) 2024. Ia mengaku, acara yang digelar oleh Maheswari Nusantara di…

Prototipe Mobil Karya Mahasiswa UGM Raih Prestasi di AS

TIM Reactics Chem-E-Car Universitas Gadjah Mada berhasil meraih peringkat 7 secara global dan peringkat kedua tingkat Asia pada kompetisi Chem-E-Car (Chemical Engineering Car) yang diselenggarakan American Institute of Chemical Engineerings…

BPOM Cabut Izin Edar 16 Produk Kosmetik dengan Jarum

BADAN Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mencabut izin edar 16 produk kosmetik yang digunakan seperti obat. Penggunaan kosmetik menggunakan jarum maupun microneedle (jarum mikro). Kepala BPOM Taruna Ikrar mengatakan tren penggunaan…