Tim Hi-Flex Runner-up Huawei Developer Competition Asia Pacific

TIM Hi-Flex berhasil meraih First Runner-up Huawei Developer Competition 2024 Asia Pacific atas inovasi mereka.

Tim Hi-Flex bersaing dengan 662 220 tim memperebutkan total hadiah senilai US$34.000.

Tim ini beranggotakan mahasiswa Departemen Teknik Elektro dan Teknologi Informasi (DTETI).

Babak final kompetisi ini dilaksanakan di Chulalongkorn University di Bangkok, Thailand pada 20-21 Januari lalu.

Aufa Nasywa Rahman mewakili Hi-Flex mengatakan bahwa Hi-Flex merancang inovasi berdasarkan ide yang mereka cetuskan dan dalami sendiri.

“Semua pembuatan dan pengembangan solusi (build solution) kami lakukan di DTETI,” ujarnya, Minggu (26/1).

Di kompetisi ini, setiap melakukan pengembang teknologi informasi komunikasi  untuk menemukan solusi bagi permasalahan nyata dengan menggunakan teknologi cloud Huawei.

BACA JUGA  Mobil Semar UGM Siap Menantang 80 Tim dari 12 Negara

“Seluruh tim berpartisipasi terbagi atas kategori Enterprise Track dan Student Track,” terangnya.

Kedua kategori tersebut diperoleh masing-masing enam pemenang setelah melalui beberapa tahap seleksi.

Mulai dari pengumpulan proposal, presentasi demo solusi, hingga berkompetisi di babak final.

Huawei Developer Competition Asia Pacific kali ini, dua dari enam tim kategori Student Track merupakan kontingen dari UGM.

Selain Hi-Flex, tim lainnya adalah cloudia crew yang terdiri atas mahasiswa Departemen Ilmu Komputer dan Elektronika FMIPA UGMmenyabet Second Runner-up.

Huawei terus mengembangkan inovasi cloud digitalnya. Huawei Cloud didapuk oleh Frost & Sullivan nomori satu  di pasar Big Data Asia Pasifik. (AGT/S-01)

BACA JUGA  Fisipol UGM Berkomitmen Siapkan Sarapan dan Susu Gratis

Siswantini Suryandari

Related Posts

Kebiasaan Tidur Bisa Ungkap Kondisi Kesehatan Otak

KEBIASAAN  tidur ternyata mengungkap lebih banyak tentang kesehatan otak dibanding yang selama ini kita kira. Kurang tidur memang sudah lama diketahui dapat memengaruhi suasana hati, menyebabkan kelelahan, bahkan kerusakan otak…

Bupati Samosir Usul Penerbangan Langsung Eropa ke Kualanamu

Bupati Samosir, Provinsi Sumatra Utara, Vandiko Timotius Gultom mengusulkan dibukanya penerbangan langsung dari Eropa ke Bandara Internasional Kualanamu guna mempercepat pertumbuhan ekonomi kawasan Danau Toba sebagai Destinasi Pariwisata Super Prioritas…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jangan Lewatkan

Kebiasaan Tidur Bisa Ungkap Kondisi Kesehatan Otak

  • June 17, 2025
Kebiasaan Tidur Bisa Ungkap Kondisi Kesehatan Otak

Bupati Samosir Usul Penerbangan Langsung Eropa ke Kualanamu

  • June 17, 2025
Bupati Samosir Usul Penerbangan Langsung Eropa ke Kualanamu

Forum Gubernur Papua untuk Atasi Malaria

  • June 17, 2025
Forum Gubernur Papua untuk Atasi Malaria

Menang Jadi Arang, Kalah Jadi Debu Adakah Kata Damai Bagi Israel dan Iran?

  • June 17, 2025
Menang Jadi Arang, Kalah Jadi Debu Adakah Kata Damai Bagi Israel dan Iran?

Jemaah Haji Dilarang Bawa Air Zamzam di Koper Bagasi

  • June 17, 2025
Jemaah Haji Dilarang Bawa Air Zamzam di Koper Bagasi

PBVSI Coret 8 Pemain Pelatnas Putri Jelang Kejuaraan Dunia U-21

  • June 16, 2025
PBVSI Coret 8 Pemain Pelatnas Putri Jelang Kejuaraan Dunia U-21