Liam Payne Meninggal Dunia Setelah Jatuh dari Lantai 3 Hotel

LIAM Payne, penyanyi sekaligus mantan anggota One Direction meninggal dunia setelah jatuh dari balkon hotel tempat ia menginap di Buenos Aires, Argentina.

Peristiwa nahas itu terjadi Rabu (17/10) malam. Saksi mata mengungkapkan Liam jatuh dari lantai tiga Hotek Casa Sur Palermo.

Polisi Argentina  secara resmi menyatakan Liam James Payne meninggal dunia setelah jatih dari lantai tiga sebuah hotel.

Liam mengalami cedera sangat serius dan kemungkinan tidak bisa hidup, demikian kata Alberto Crescenti, kepala layanan medis darurat SAME dalam keterangan di televisi.

Ia mengalami patah tulang di dasar tengkoraknya akibat jatuh dari ketinggian 13-14 meter.

Hadirnya Liam Payne di Argentina untuk menghadiri konser musik Niall Horan, teman sekaligus mantan rekan bandnya.

Liam Payne bergabung dengan One Direction pada 2016 setelah grup itu memenangi The X Factor. Dan Liam adalah salah satu penulis lagu utama di One Direction.

Grup itu bubar pada 2015 dan masing-masing anggota memiliki kesibukan sendiri-sendiri.

Ia pernah mengungkapkan berjuang melawan kecanduan alkohol dan obat.

Bahkan Liam sempat ingin bunuh diri. Dan belum lama ii ia putus dengan Maya Henry tunangannya.

Putusnya mereka setelah Liam meminta tunangannya menggugurkan kandungannya.

Ada dugaan putus hubungan dengan Maya membuat hidupnya kacau dan tingkah lakunya tidak stabil.

Kasus kematiannya masih diselidiki apakah bunuh diri atau sebab lain. (*/S-01)

Siswantini Suryandari

Related Posts

Polrestabes Bandung Grebek Rumah Dijadikan Kantor Judi Online

POLRESTABES Bandung menggerebek sebuah rumah yang dijadikan kantor promosi situs judi online (judol) di Kompleks Muara Baru Regency, Jalan Muara Indah, Kota Bandung, Rabu (20/11). Para pelaku menyamar dengan berjualan…

APSPI Khawatir Susu Lokal tidak Punya Regulasi Perlindungan

ASOSIASI  Peternak Sapi Perah Indonesia (APSPI) khawatir produk susu lokal  tidak punya regulasi perlindungan. APSPI mendesak Presiden Prabowo Subianto  segera menerbitkan regulasi perlindungan produksi susu dalam negeri. Bila tidak, langkah…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jangan Lewatkan

Polrestabes Bandung Grebek Rumah Dijadikan Kantor Judi Online

  • November 21, 2024
Polrestabes Bandung Grebek Rumah Dijadikan Kantor Judi Online

APSPI Khawatir Susu Lokal tidak Punya Regulasi Perlindungan

  • November 21, 2024
APSPI Khawatir Susu Lokal tidak Punya Regulasi Perlindungan

Wisudawan UGM Titik Awal Mengabdi kepada Bangsa

  • November 21, 2024
Wisudawan UGM Titik Awal Mengabdi kepada Bangsa

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029

  • November 21, 2024
Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029

Indosat Luncurkan Layanan Pascabayar IM3 Platinum

  • November 21, 2024
Indosat Luncurkan Layanan Pascabayar IM3 Platinum

Kapolri Berpesan Jaga Persatuan di Tengah Perbedaan Pilihan

  • November 21, 2024
Kapolri Berpesan Jaga Persatuan di Tengah Perbedaan Pilihan