UNY Kembali Kukuhkan Lima Guru Besar Baru

UNIVERSITAS Negeri Yogyakarta, Selasa (31/12) kembali menyelenggarakan tradisi Pengukuhan Guru Besar di Ruang Sidang Utama Rektorat kampus setempat. Hal itu berkaitan dengan bertambahnya lima Guru Besar Universitas Negeri Yogyakarta (UNY).

Kelima Guru Besar baru yang menyampaikan pidato pengukuhan itu adalah Prof. Dr. Amat Jaedun, M.Pd., (Guru Besar Ranting Ilmu Kepakaran Evaluasi Pendidikan Guru Vokasi Fakultas Teknik), Prof. Dr. phil. Nurhening Yuniarti, S.Pd., M.T., (Guru Besar Ranting Ilmu Kepakaran Media Pembelajaran Vokasional Fakultas Teknik), Prof. Dr. Teguh Setiawan, M.Hum., (Guru Besar Ranting Ilmu Kepakaran Linguistik Indonesia Fakultas Bahasa, Seni dan Budaya), Prof. Dr. Afendy Widayat, M.Phil., (Guru Besar Ranting Ilmu Kepakaran Kajian Filsafat Jawa Fakultas Bahasa, Seni dan Budaya), dan Prof. Dr. Drs. Suyato, M.Pd., (Guru Besar Ranting Ilmu Kepakaran Kurikulum dan Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Fakultas Ilmu Sosial Hukum dan Ilmu Politik).

BACA JUGA  UNY Layani 11.216 Calon Mahasiswa Tes UTBK SNBT

Rektor UNY Prof. Sumaryanto mengatakan saat ini masih menunggu SK 11 Guru Besar yang akan ditandatangani oleh Menteri dalam waktu dekat ini.

“Di penghujung tahun ini kami masih menunggu 11 SK guru besar yang akan ditandatangani Menteri,” kata Rektor.

Pada 2025, jelasnya UNY possible dan eligible apabila akan mengusulkan 15-20 guru besar. Dengan pengukuhan ini, UNY diharapkan semakin mengokohkan posisinya sebagai salah satu universitas unggulan (AGT/N-01)

Dimitry Ramadan

Related Posts

Penting, Mengenali Makanan yang Sudah Basi

SERANGKAIAN kasus keracunan makanan terjadi dalam program Makan Bergizi Gratis (MBG) terjadi didaerah. Di Cianjur, puluhan siswa dilarikan ke rumah sakit setelah mengalami gejala pusing, mual, dan muntah setelah menyantap…

Bela Palestina, Persis Bandung Ajak Boikot Produk Israel 

KELUARGA Besar  Pimpinan Daerah  Persatuan Islam (Persis) Bandung, Jawa Barat kembali menyuarakan aksi bela Palestina. Aksi kali ini pusatkan di Lapangan Tegalega. Dari Lapangan Tegalega peserta aksi melanjutkan longmarch menuju…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jangan Lewatkan

Penting, Mengenali Makanan yang Sudah Basi

  • May 4, 2025
Penting, Mengenali Makanan yang Sudah Basi

Kodim 0732/Sleman Siap Gelar TMMD Reguler ke-124

  • May 4, 2025
Kodim 0732/Sleman Siap Gelar TMMD Reguler ke-124

Gus Yasin Pastikan tidak Ada Transaksional dalam Pemilihan Ketum PPP

  • May 4, 2025
Gus Yasin Pastikan tidak Ada Transaksional dalam Pemilihan Ketum PPP

Almaz Fried Chicken Tambah Outlet di Bandung

  • May 4, 2025
Almaz Fried Chicken Tambah Outlet di Bandung