Demokrat Resmi Majukan Kamala Harris Jadi Capres AS

  • Global
  • August 23, 2024
  • 0 Comments

WAKIL Presiden Kamala Harris menerima nominasi Partai Demokrat untuk pemilihan presiden Amerika Serikat 2024. Kepastian  itu disampaikannyaa dalam pidato kampanye pada konvensi partai Demokrat di Chicago, Jumat (23/8) WIB.

“Seperti orang-orang yang tumbuh bersama saya, orang-orang yang bekerja keras, mengejar impian mereka, dan saling menjaga,” ujar Harris.

“Saya menerima pencalonan Anda untuk menjadi presiden Amerika Serikat,” imbuhnya.

Dalam pidato utamanya, Harris fokus pada isu persatuan dan aspirasi kelas pekerja. Dia berjanji bakal memimpin untuk semua orang Amerika dan menciptakan peluang ekonomi.

Harris juga menekankan perlindungan hak aborsi yang menjadi isu kalangan pemilih Demokrat.

Isu terkait Israel dan Palestina menjadi salah satu topik krusial yang dinanti-nanti. Di sisi lain, demonstrasi terjadi di luar arena konvensi untuk menentang dukungan AS terhadap perang Israel di Gaza. (NBC/BBC/N-01)

BACA JUGA  Kemala Haris Jadi Kandidat Presiden AS Terkuat dari Demokrat Gantikan Biden

Dimitry Ramadan

Related Posts

Ucapan dan Harapan Pemimpin Dunia pada Trump

SEJUMLAH pemimpin dunia mengucapkan selamat kepada Donald Trump yang sudah dipastikan memenangi pemilihan presiden Amerika Serikat. Trump terpilih kembali menjadi orang nomor satu di AS setelah mengalahkan capres dari partai…

Donald Trump Memenangi Pemilihan Presiden Amerika Serikat

DONALD Trump mengklaim kemenangan dalam pemilihan Presiden Amerika Serikat melawan Kamala Harris, Wakil Presiden AS dari Partai Demokrat. Mesin politik Partai Republik begitu dominan dan mampu membalikkan keadaan dengan memenangkan…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jangan Lewatkan

Meriahkan Hari Pahlawan, KAI Gelar Fashion Show Anak

  • November 11, 2024
Meriahkan Hari Pahlawan, KAI Gelar  Fashion Show Anak

Timnas Futsal Indonesia Juara Piala AFF di Hari Pahlawan

  • November 10, 2024
Timnas Futsal Indonesia Juara Piala AFF di Hari Pahlawan

Awas! Ini Penyakit yang Mengintai saat Musim Hujan

  • November 10, 2024
Awas! Ini  Penyakit yang Mengintai saat Musim Hujan

Bawaslu Sebut Ada 35 Laporan Siber Kampanye Hitam di Medsos

  • November 10, 2024
Bawaslu Sebut Ada 35 Laporan Siber Kampanye Hitam di Medsos

Pemkab Tasikmalaya Minta Generasi Muda Warisi Semangat dan Perjuangan Pahlawan

  • November 10, 2024
Pemkab Tasikmalaya Minta Generasi Muda Warisi Semangat dan Perjuangan Pahlawan

De la Fuente tidak Panggil Pemain Madrid untuk Laga November ini

  • November 10, 2024
De la Fuente tidak Panggil Pemain Madrid untuk Laga November ini