Pemerintah Resmi Tetapkan 1 Ramadan pada 1 Maret

PEMERINTAH melalui Kementerian Agama resmi menetapkan 1 Ramadhan 1446 Hijriah/2025 besok (Sabtu, 1/3/2025). Keputusan itu diambil setelah melalui Sidang Isbat di Gedung Kemenag RI, Jakarta, Jumat (28/2). “Hasil Sidang Isbat…