Jungkook BTS Beri Dukungan untuk NewJeans

PADA 14 September lalu, Jungkook BTS mengirim gambar di akun Instagram pribadinya foto anjingnya bernama Bam. Kemudian ada gambar lima hati dengan lima warna.

Di situ ia menulis dengan bahasa Inggris, Artists are not guilty (Artis tidak bersalah).

Lima warna hati ini simbol dari warna individu anggota NewJeans. Banyak yang berspekulasi bahwa postingan tersebut dibuat untuk mendikung NewJeans yang sedang berkonflik dengan Hybe.

Beberapa jam kemudian, Jungkook memposting lagi dengan gambar anjingnya dan ia menulis dalam bahasa Inggris, Don’t use them (jangan gunakan mereka).

Bighit Music langsung mengkonfirmasi postingan Jungkook itu.

“Kami telah mengonfirmasi bahwa dia (Jungkook) membuat postingan itu karena menurutnya artis muda tidak boleh terseret ke dalam konflik atau digunakan sebagai tameng,” sebut Bighit, agensi menaungi Jungkook.

BACA JUGA  Jin BTS akan Jadi Pembawa Obor Olimpiade Paris 2024

Awal pekan lalu anggota NewJeans mengadakan siaran langsung di Youtube. Mereka berbicara langsung denga Hybe dan meminta agar Min Hee Jin diangkat kembakli sebagai CEO Ador pada 25 September mendatang.

Ador adalah anak perusahaan Hybe. Min Hee Jin sebelumnya menjabat sebagai chief brand officer.

Hee Jin telah meminta pengadilan agar jabatannya sebagai CEO bisa dikembalikan lagi.

Sebelum di Hybe, ia adalah direktur kreatif di SM Entertainment. Min Hee Jin bertanggung jawab atas branding grup seperti Girl’s Generation, Shinee, f(x), EXO, dan Red Velvet. (Soompi/S-01)

Siswantini Suryandari

Related Posts

Jokowi Perintahkan Kementerian Tuntaskan Data NPWP Bocor

PRESIDEN Joko Widodo memerintahkan  Kementerian Kominfo, Kementerian Keuangan dan Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) untuk melakukan mitigasi cepat dugaan kebocoran 6 juta Nomor Pokok Wajib Pajak ( NPWP). Bocornya…

Pencarian Dua Kapal Nelayan Tenggelam di Perairan Kalbar Terus Berlanjut

BADAN Pencarian dan Pertolongan Nasional (Basarnas) Pontianak masih terus mencari dua kapal nelayan atau pencari ikan yang tenggelam akibat cuaca ekstrem di perairan Kalimantan Barat sejak Selasa (17/9) hingga Rabu…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jangan Lewatkan

Jokowi Perintahkan Kementerian Tuntaskan Data NPWP Bocor

  • September 19, 2024
Jokowi Perintahkan Kementerian Tuntaskan Data NPWP Bocor

Pencarian Dua Kapal Nelayan Tenggelam di Perairan Kalbar Terus Berlanjut

  • September 19, 2024
Pencarian Dua Kapal Nelayan Tenggelam di Perairan Kalbar Terus Berlanjut

Beruang Madu Korban Jerat di Bengkalis Dilepasliarkan

  • September 19, 2024
Beruang Madu Korban Jerat di Bengkalis Dilepasliarkan

BNPB Salurkan DSP untuk Penanganan Korban Gempa di Jabar

  • September 19, 2024
BNPB Salurkan DSP untuk Penanganan Korban Gempa di Jabar

Presiden Jokowi Resmikan Jalan Tol Solo-Yogyakarta Seksi I

  • September 19, 2024
Presiden Jokowi Resmikan Jalan Tol Solo-Yogyakarta Seksi I

Imel Kembali Harumkan Nama Jambi di Laga Wushu Putri

  • September 19, 2024
Imel Kembali Harumkan Nama Jambi di Laga Wushu Putri