Kebakaran di Pondok Aren Sebabkan Kemacetan

KEBAKARAN terjadi di sebuah perumahan di Kawasan Pondok Aren, Tangerang Selatan, Banten, Senin (7/10/2024) sore. Kepulan asap hitam yang membumbung tinggi itu sempat membuat panik warga sekitar.

Sebagian lagi menyaksikan insiden itu dari kejauhan. Akibatnya kemacetan lalu di ruas jalan Pondok Aren-Pondok Betung pun tidak terhindarkan. Ditambah lagi prilaku pengendara kendaraan bermotor yang tidak sabaran, membuat kemacetan samakin menjadi-jadi.

Sejumlah pengendara mobil yang mendapat sela, memutuskan untuk memutar balik kendaraan mereka.

Menurut sejumlah warga kebakaran tersebut itu terjadi di sebuah lapak pemulung. Namun mereka belum tahu penyebabnya.

“Kebakarannya di lapak pemulung,” ujar seorang warga.

Tidak lama berselang, beberapa mobil pemadam kebakaran datang untuk memadamkan api. (*/N-01)

BACA JUGA  Dua Rumah Wartawan Senior Yogyakarta Kebakaran

Dimitry Ramadan

Related Posts

Kapolri: Polda Sumbar Usut Tuntas Kasus Polisi Tembak Polisi

KAPOLRI Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menginstruksikan Polda Sumatra Barat (Polda Sumbar) mengusut tuntas kasus polisi tembak polisi  di Polres Solok Selatan. oknum perwira polisi yang menembak rekan seprofesinya hingga…

Polda Jateng Ungkap 28 Kasus Tindakan Perdagangan Orang

POLDA Jawa Tengah  berhasil ungkap 28 kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) pada bulan November ini. Kasus-kasus tersebut melibatkan 29 tersangka dan korban sebanyak 40 orang. Dirreskrimum Polda Jaten., Kombes…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jangan Lewatkan

Bawaslu Riau Gelar Training of Trainer untuk Saksi Paslon Pilkada

  • November 23, 2024
Bawaslu Riau Gelar Training of Trainer untuk Saksi Paslon Pilkada

Kapolri: Polda Sumbar Usut Tuntas Kasus Polisi Tembak Polisi

  • November 23, 2024
Kapolri: Polda Sumbar Usut Tuntas Kasus Polisi Tembak Polisi

BMKG: La Nina Lemah Punya Sisi Positif untuk Ketahanan Pangan

  • November 23, 2024
BMKG: La Nina Lemah Punya Sisi Positif untuk Ketahanan Pangan

Srimpi Lobong Karya Sri Sultan HB VIII untuk Sambut Raja Baru

  • November 23, 2024
Srimpi Lobong Karya Sri Sultan HB VIII untuk Sambut Raja Baru

Polda Jateng Ungkap 28 Kasus Tindakan Perdagangan Orang

  • November 23, 2024
Polda Jateng Ungkap 28 Kasus Tindakan Perdagangan Orang

PLN UP3 Pematangsiantar Siapkan Pasokan Listrik untuk Pilkada

  • November 23, 2024
PLN UP3 Pematangsiantar Siapkan Pasokan Listrik untuk Pilkada