Indosat Luncurkan Layanan Pascabayar IM3 Platinum

INDOSAT Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand IM3 meluncurkan kembali layanan pascabayar bertransformasi dengan identitas baru, IM3 PLATINUM.

IM3 Platinum menjadi pionir layanan telekomunikasi yang mengintegrasikan kecanggihan teknologi Artificial Intelligence (AI).

Dan sentuhan interaksi manusia yang personal, ke dalam rangkaian Platinum Experience.

Mengusung konsep “Simple, Next Level”, IM3 Platinum dirancang khusus secara personal untuk pelanggan yang siap untuk berkembang next level.

Dan selalu mengutamakan kemajuan dan menginginkan upgrade, baik dalam karier maupun kehidupan pribadi dengan cara yang simpel.

Melalui Platinum Experience siap menghadirkan beberapa layanan utama, seperti Platinum Network berupa jalur privilege.

Untuk terhubung dengan jaringan Indosat yang luas dan stabil, serta bebas hambatan saat membutuhkan koneksi dimana saja.

BACA JUGA  Indosat Gelar Lomba Karya Tulis, Foto dan Video untuk Wartawan

 Layanan ini dilengkapi dengan layanan Platinum Assistance yang terintegrasi oleh teknologi dan human interaction.

Nantinya yang akan menghubungkan panggilan pelanggan melalui call center 185 dalam waktu maksimal 30 detik tanpa melalui mesin penjawab.

“Kami mengerti kebutuhan pelanggan Indonesia untuk terus berprogress dalam hidup, dan untuk itu membutuhkan support platinum experience, terutama dari sisi pelayanan dan jaringan telekomunikasi,” kata Fahd Yudhanegoro, EVP Head of Circle Java Indosat Ooredoo Hutchison, Kamis (20/11).

Transformasi layanan pascabayar IM3 menjadi langkah strategis Indosar untuk menjawab kebutuhan telekomunikasi pelanggan secara personal.

“Mereka yang membutuhkan platinum experience yang simpel dan next level, khususnya melalui Platinum Network dan layanan Platinum Assistance yang terintegrasi dengan teknologi dan human interest,” lanjutnya.

BACA JUGA  Bantu Konservasi Mangrove di Pesisir Indosat Gandeng GSMA dan Undip

Pemanfaatan teknologi AI dan Automated Network Services pada IM3 Platinum akan memberikan kenyamanan lebih untuk pelanggan.  (*/S-01)

Siswantini Suryandari

Related Posts

  • Blog
  • November 21, 2024
Pemkab Sleman Luncurkan Inovasi Kebudayaan SIWA

PEMERINTAH Kabupaten Sleman meluncurkan aplikasi Sistem Pendokumentasian Warisan Cagar Budaya bernama SIWA. Aplikasi ini melalui sistem direktori kebudayaan dengan menggunakan teknologi informasi serta meluncurkan Sistem Informasi Warisan Budaya (SIWA). Peluncuran…

Perseroda milik Pemkab Bandung Diadukan ke Pengadilan Niaga

PERSEROAN daerah (Perseroda) PT Bandung Daya Sentosa,  milik Pemerintah Kabupaten Bandung diadukan ke Pengadilan Niaga Jakarta karena gagal bayar. Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat telah menggelar sidang…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jangan Lewatkan

Pemkab Sleman Luncurkan Inovasi Kebudayaan SIWA

  • November 21, 2024
Pemkab Sleman Luncurkan Inovasi Kebudayaan SIWA

Perseroda milik Pemkab Bandung Diadukan ke Pengadilan Niaga

  • November 21, 2024
Perseroda milik Pemkab Bandung Diadukan ke Pengadilan Niaga

Partai Golkar Yakin Paslon Pilkada Diendorse Prabowo Menang

  • November 21, 2024
Partai Golkar Yakin Paslon Pilkada Diendorse Prabowo Menang

Nana Sudjana Resmikan Delapan Proyek di Kabupaten Purworejo

  • November 21, 2024
Nana Sudjana Resmikan Delapan Proyek di Kabupaten Purworejo

Program Ketahanan Pangan TNI-Polri Sangat Bantu Jateng

  • November 21, 2024
Program Ketahanan Pangan TNI-Polri Sangat Bantu Jateng

Polrestabes Bandung Grebek Rumah Dijadikan Kantor Judi Online

  • November 21, 2024
Polrestabes Bandung Grebek Rumah Dijadikan Kantor Judi Online