Dinas Pariwisata Sleman Akan Bangun Plaza Pengunjung di Area Gardu Pandang  

DINAS Pariwisata Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta mendapatkan Dana Alokasi Khusus (DAK) sebesar Rp2,5 miliar dari Kementerian Parekraf.

Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Sleman Ishadi Zayid mengatakan anggaran itu akan digunakan untuk membangun Plaza Pengunjung di area Wisata Gardu Pandang Kaliurang.

Didampingi Kepala Bidang Pengembangan Destinasi Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wasita, Ishadi Zayid, Kamis (13/6) di kantornya, Ishadi menjelaskan Plaza Pengunjung ini berupa ruang publik terbuka. “Pengerjaannya akan dilakukan selama 120 hari,” kata Ishadi.

Untuk memudahkan pembangunan di satu sisi dan menjaga kenyamanan wisatawa yang berkunjung, dimungkinkan Gardu Pandang Kaliurang akan ditutup sementara.

“Selama pengerjaan Plaza Pengunjung tersebut wisatawan yang berkunjung ke Kawasan Gardu Pandang Kaliurang tentu akan terganggu dan merasa kurang nyaman.  Sehingga tidak akan menutup kawasan tersebut secara total selama masa pengerjaan,” katanya.

BACA JUGA  Dua Kubah Lava di Puncak Gunung Merapi tak Banyak Mengalami Perubahan

Namun dimungkinkan akan dibuka secara terbatas sehingga pengunjung masih bisa masuk ke area Gardu Pandang, selama masa pembangunan Plaza Pengunjung.

Ishadi berharap pengerjaan Plaza Pengunjung tersebut akan selesai sekitar Oktober mendatang kawasan dan Gardu Pandang Kaliurang sudah dapat dibuka kembali secara penuh untuk dikunjungi wisatawan. (AGT/S-01)

Siswantini Suryandari

Related Posts

Asita Riau Dukung Penurunkan Harga Tiket Pesawat Jelang Nataru

ASSOCIATION of The Indonesian Tours and Travel Agencies (Asita) Provinsi Riau mendukung keinginan Presiden Prabowo Subianto untuk menurunkan harga tiket pesawat menjelang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025. Ketua…

Daop 6 Yogyakarta Gelar Ramp Check untuk Persiapan Nataru

PT Kereta Api Indonesia ( KAI) Daop 6 Yogjakarta bersama Balai Teknik Perkerataapian (BTP) Kelas I Semarang menggelar ramp check standard pelayanan minimum (SPM), sebagai upaya memastikan keamanan angkutan layanan…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jangan Lewatkan

Asita Riau Dukung Penurunkan Harga Tiket Pesawat Jelang Nataru

  • November 21, 2024
Asita Riau Dukung Penurunkan Harga Tiket Pesawat Jelang Nataru

Daop 6 Yogyakarta Gelar Ramp Check untuk Persiapan Nataru

  • November 21, 2024
Daop 6 Yogyakarta Gelar Ramp Check untuk Persiapan Nataru

Pertamina Patra Niaga JBT Beri Apresiasi seorang Operator SPBU

  • November 21, 2024
Pertamina Patra Niaga JBT Beri  Apresiasi seorang Operator SPBU

Pemkab Sleman Kukuhan Satgas Pengelolaan Sampah

  • November 21, 2024
Pemkab Sleman Kukuhan Satgas Pengelolaan Sampah

Pemkab Sleman Luncurkan Inovasi Kebudayaan SIWA

  • November 21, 2024
Pemkab Sleman Luncurkan Inovasi Kebudayaan SIWA

Perseroda milik Pemkab Bandung Diadukan ke Pengadilan Niaga

  • November 21, 2024
Perseroda milik Pemkab Bandung Diadukan ke Pengadilan Niaga