Walikota Semarang Mbak Ita Resmi Ditahan KPK
KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) resmi menahan Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu atau biasa dipanggil Mbak Ita (HGR) dan Ketua Komisi D DPRD Provinsi Jawa Tengah Alwin Basri (AB) setelah…
Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu Diperiksa KPK
WALIKOTA Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu atau biasa dipanggil Mbak Ita diperiksa Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari ini (Rabu, 19/2) terkait dugaan korupsi. Selain Mbak Ita KPK juga memeriksa Ketua…
Mbak Ita Akui masih Banyak PR belum Selesai di Semarang
WALIKOTA Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu, atau yang akrab disapa Mbak Ita mohon pamit di hadapan ASN Pemerintah Kota Semarang. Pada kegiatan apel yang digelar di halaman Balaikota, Selasa (18/2), Mbak…
Mendikdasmen Puji Program Makan Siang Bergizi di Semarang
MENTERI Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti meninjau langsung pelaksanaan program Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) di SMP Negeri 12 Semarang. Abdul Mu’ti menyampaikan apresiasinya terhadap implementasi program tersebut…
Walikota Semarang Siap Tancap Gas di 2025
WALIKOTA Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu atau yang akrab disapa Mbak Ita menegaskan akan segera merealisasi program yang sudah dicanangkan. Untuk itu mereka akan tancap gas sejak awal tahun 2025. Hal…
Mbak Ita Berpamitan di Keuskupan Agung Semarang
WALIKOTA Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu atau yang akrab disapa Mbak Ita memanfaatkan momentum Natal tahun ini untuk berpamitan. Hal itu dilakukannya di Keuskupan Agung Semarang pada Rabu (15/12). “Menjadi kegembiraan…
Walikota Semarang Berkomitmen Dukung Pemberdayaan Perempuan
WALI kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu berkomitmen untuk selalu mendukung kegiatan pemberdayaan perempuan. Salah satunya lewat Festival Perempuan Indonesia (FESPERIN) 2024. Ia mengaku, acara yang digelar oleh Maheswari Nusantara di…
Peringati Sumpah Pemuda, Walikota Semarang Luncurkan Buku Resep
BERAGAM cara dilakukan masyarakat, sekolah ataupun instansi pemeritnah dalam memperingati Hari Sumpah Pemuda. Salah satu adalah Pemerintah Kota Semarang. Mereka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-96 dengan menyelenggarakan upacara dan rangkaian…
Para OPD Diminta Optimalkan Media Sosial
WALI Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu meminta seluruh admin media sosial di lingkungan Pemerintah Kota atau Pemkot Semarang untuk mengoptimalkan pengelolaannya dalam penyebarluasan informasi. Menurutnya, di era digital ini peran…