Tambah 110.265 Hektare, Areal Tanam Padi di Jateng Terluas di Indonesia
PROVINSI Jawa Tengah menjadi wilayah dengan penambahan areal tanam (PAT) terbaik se-Indonesia berdasarkan jumlah luasan. Per 30 Juli 2024, penambahan areal tanam padi telah mencapai 110.265 hektare. Jumlah luasan tersebut…
KTNA Sragen Ragu Produksi Gabah Bertambah dengan Pompanisasi Sungai ke Sawah
BADAN Urusan Logistik Surakarta belum mendapatkan revisi penugasan penyerapan panen gabah atau beras petani. Padahal pemerintah ingin menambah volume produksi 2024 sebanyak 1,3 juta ton melalui gerakan pompanisasi di musim…
Jokowi : Pompanisasi di Sawah untuk Antisipasi Musim Kering
PEMERINTAH terus memberikan bantuan pompa air untuk sawah, untuk mengantisipasi musim kemarau panjang tahun ini, dan sekaligus upaya menggenjot peningkatan produksi padi, berikut mengerem laju importasi beras. “Pompanisasi ini bukan…
Bulog Didorong Tanggalkan Status Perum dan Kembali Jadi Penyangga Pangan
KONTAK Tani Nelayan Andalan (KTNA) menilai, dengan status Perum (Perusahaan Umum), Badan Urusan Logistik (Bulog) seperti tidak boleh merugi. Sehingga ketika muncul persoalan harga dan ketersediaan beras menipis, maka pilihannya…