Dirjen Anggaran Isa Rachmatarwata Tersangka Korupsi Jiwasraya

KEJAKSAAN Agung menetapkan Direktur Jenderal Anggaran Kementerian Keuangan Isa Rachmatarwata (IR) sebagai tersangka kasus dugaan korupsi PT Asuransi Jiwasraya kurun waktu 2008-2018. “Pada malam hari ini tim penyidik telah menemukan…