Buruh Jawa Barat Kecewa dengan Penetapan UMSK 2025

BURUH Jawa Barat kecewa dengan penetapan upah minimum sektoral kabupaten/kota (UMSK) 2025 yang telah ditetapkan oleh Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin. Ketua Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Jawa Barat,…