Banjir di Dayeuhkolot, Kemensos Kirim Bantuan

HUJAN deras yang mengguyur Kabupaten Bandung sejak Jumat (7/3) menyebabkan banjir di Kecamatan Dayeuhkolot. Ada tiga desa terdampak, yaitu Desa Dayeuhkolot, Desa Citereup, dan Desa Cangkuang Wetan. Sebanyak 195 kepala…