Warga Terdampak Erupsi Lewotobi Mulai Tinggalkan Pengungsian
BADAN Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyatakan saat ini korban erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki, Flores Timur, Nusa Tenggara Timur sudah mulai berangsur meninggalkan posko pengungsian terpadu. “Pengungsi yang terpusat kami kurangi…
Kementerian Sosial Perkuat Kolaborasi Dengan BNPB
KEMENTERIAN Sosial memperkuat kolaborasi dan kerja sama dengan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dalam penanganan bencana. Untuk memenuhi dukungan, Kementerian Sosial menyalurkan tenda-tenda dan berbagai logistik tanggap darurat melalui lumbung…
BNPB Salurkan Bantuan Logistik untuk Pengungsi Terisolir
BADAN Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) salurkan bantuan makanan dan tenda keluarga bagi pengungsi mandiri terisolir di Lewotobi, Flores Timur, Jumat (15/11). Mereka adalah warga Desa Lewotobi, Kecamatan Ilebura, Kabupaten Flores…
Relokasi Warga Lereng Gunung Lewatobi Laki-laki Jadi Opsi
RELOKASI menjadi opsi yang diajukan oleh Badan Penanggulangan Bencana Nasional (BNPB) terhadap masyarakat di sekitar Gunung Lewotobi Laki-laki, Flores Timur, NTT. Hal itu disampaikan oleh Kepala BNPB Letjen TNI Dr.…
Dana Stimulan Gempa Garut masih Diproses, Warga Harap Sabar
HINGGA saat ini dana stimulan untuk perbaikan rumah rusak akibat gempa bumi di Kabupaten Garut, Jawa Barat belum cair. Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengungkapkan dana stimulan masih dalam…
Gudang Logistik di Agandugume untuk Cadangan Pangan
BADAN Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) membangun gudang logistik di Distrik Agandugume, Kabupaten Puncak, Provinsi Papua Tengah. Hadirnya gudang logistik menjadi solusi untuk Kabupaten Puncak, Provinsi Papua Tengah sering mengalami kekeringan…
Indonesia Kirim Bantuan Kemanusiaan di Tiga Negara
PEMERINTAH Indonesia kembali mengirimkan bantuan kemanusiaan kepada tiga negara yaitu Yaman, Sudan, dan Palestina. Pelepasan bantuan kemanusiaan ini dilaksanakan di Base Ops Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, Senin (14/10). Upacara pelepasan…
86 Kepala Keluarga di Magetan Terdampak Cuaca Buruk
SEBANYAK 86 kepala keluarga (KK) terdampak cuaca buruk hujan deras disertai angin kencang di Kabupaten Magetan, Jawa Timur Rabu (25/9) pukul 16.00-19.00 WIB. Cuaca ekstrem itu berdampak pada dua desa…
Pemulihan Pasca Gempa di Kabupaten Garut Bisa Lebih Cepat
KEPALA Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto mengatakan pemulihan pasca gempa di Kabupaten Garut bisa lebih cepat. Sebab dampak gempa di Kabupaten Garut, Provinsi Jawa Barat tidak sebesar…