Presiden Jokowi Minta TNI-Polri Jaga Stabilitas Nasional

SEBAGAI institusi yang berada di garda dapan dalam menjaga keamanan nasional, peran TNI-Polri sangat vital saat ini. Pasalnya, dalam waktu dekat suksesi besar-besaran akan terjadi di Indonesia.

Pada Oktober nanti misalnya. Akan ada pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih. Kemudian pada November, akan ada pemilihan kepala daerah serentak yakni pemi;ihan gubernur, bupati dan walikota.

“Itu sebabnya saya minta TNI dan Polri betul-betul menjaga stabilitas nasional,” kata Presiden RI Joko Widodo, saat memberi pengarahan kepada TNI dan Polri di IKN, dikutip dari YouTube Sekretariat Presiden, Kamis (12/9/2024).

Selain itu, Presiden juga meminta TNI-Polri menjaga netralitas dalam Pilkada nanti untuk menjaga kepercayaan rakyar. Dan yang paling penting adalah mereka diminta mendukung masa transisi pemerintahan agar berjalan mulus .

BACA JUGA  ASN Jawa Tengah Harus Jaga Netralitas Pilkada 2024

“Pastikan proses transisi berjalan dengan baik dan lancar. Jangan sampai ada riak-riak yang berpotensi mengganggu,” kata Jokowi. (*/N-01)

Dimitry Ramadan

Related Posts

Danlanud Roesmin Nurjadin Serahkan Rumah Layak untuk Gazali

KOMANDAN Pangkalan TNI Angkatan Udara (Danlanud) Roesmin Nurjadin, Marsma TNI Feri Yunaldi menyerahkan rumah layak huni kepada Gazali Zainun alias Ujang. Gazali, yang telah bekerja sebagai tenaga honorer di RSAU…

KPU Riau Gelar Rakor Pengelolaan Dana Kampanye

KOMISI  Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Riau menggelar rapat koordinasi (rakor) terkait persiapan kampanye dan pengelolaan dana kampanye. Rakor menjelang dimulainya tahapan kampanye Pilkada Serentak tahun 2024 pada 25 September 2024.…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jangan Lewatkan

Danlanud Roesmin Nurjadin Serahkan Rumah Layak untuk Gazali

  • September 19, 2024
Danlanud Roesmin Nurjadin Serahkan Rumah Layak untuk Gazali

KPU Riau Gelar Rakor Pengelolaan Dana Kampanye

  • September 19, 2024
KPU Riau Gelar Rakor Pengelolaan Dana Kampanye

Jokowi Perintahkan Kementerian Tuntaskan Data NPWP Bocor

  • September 19, 2024
Jokowi Perintahkan Kementerian Tuntaskan Data NPWP Bocor

Pencarian Dua Kapal Nelayan Tenggelam di Perairan Kalbar Terus Berlanjut

  • September 19, 2024
Pencarian Dua Kapal Nelayan Tenggelam di Perairan Kalbar Terus Berlanjut

Beruang Madu Korban Jerat di Bengkalis Dilepasliarkan

  • September 19, 2024
Beruang Madu Korban Jerat di Bengkalis Dilepasliarkan

BNPB Salurkan DSP untuk Penanganan Korban Gempa di Jabar

  • September 19, 2024
BNPB Salurkan DSP untuk Penanganan Korban Gempa di Jabar